Daily Archives : Oktober 26, 2025

Senin, 27 Oktober 2025 – Hari Biasa Pekan XXX


      AUDIO RESI: ANTIFON PEMBUKA – Roma 8:16-17 Roh Allah memberi kesaksian kepada roh kita, bahwa kita ini anak-anak Allah. Kalau anak, berarti juga ahli waris, yakni ahli waris Allah bersama Kristus. PENGANTAR: Manusia mendapat waktu semakin banyak. Namun, semakin banyak waktu kita, semakin sulit menyisihkan waktu untuk mempersilakan Roh Allah mendorong kita berdoa, dan menolong sesama. Baiklah…

Read More »