Minggu, 28 Mei 2023 – Hari Raya Pentakosta
AUDIO RESI: ANTIFON PEMBUKA – bdk.Rm. 5:5; bdj 8:11 Cinta kasih Allah dicurahkan ke dalam hati kita berkat Roh-Nya yang tinggal dalam diri kita, Alleluya. PENGANTAR: Lima puluh hari sesudah Paskah, Gereja merayakan hari Pentakosta, turunnya Roh Kudus di atas para Rasul. Perayaan ini sekaligus mengakhiri lingkaran Paskah dalam liturgi Gereja. Peristiwa turunnya Roh Kudus diceritakan dengan…