Jumat, 11 Desember 2020 – Hari Biasa Pekan II Adven
AUDIO RESI: ANTIFON PEMBUKA Lihatlah, Tuhan akan datang dengan mulia, mengunjungi umat-Nya dalam damai, dan memberi mereka hidup abadi PENGANTAR Guru yang paling ulung hanya mampu mengajar sekuat kuatnya, namun hasilnya tergantung dari kemauan dan kemampuan muridnya. Demikian pula kita sebagai murid-murid Yesus, hendaknya kita membuka hati dan menanggapi pesan-pesan ilahi yang dibawakan oleh…