Tag Archives : #RmFridoSCJ

Minggu, 18 Oktober 2020 – Hari Minggu Biasa XXIX – Hari Minggu Misi


      ANTIFON PEMBUKA – Maz. 17:6,8 Aku berseru kepada-Mu sebab Engkau mendengarkan daku, ya Allah. Sendengkanlah telinga-Mu kepadaku, dengarkanlah kata-kataku. Jagalah aku bagaikan biji mata, sembunyikanlah aku dalam naungan sayap-Mu.   PENGANTAR Allah sendiri yang menaburkan benih iman itu maka sebagai pengikut Kristus, kita harus berani mempertanggung jawabkan iman kita di saat berhadapan dengan berbagai permasalahan. Kita tidak…

Read More »

Kamis, 18 Juni 2020 – Hari Biasa Pekan XI


    BACAAN PERTAMA: Kitab Putera Sirakh 48:1-14 “Elia terangkat dalam badai, dan Elisa dipenuhi dengan rohnya.” Dahulu kala tampillah Nabi Elia, bagaikan api; sabdanya membakar laksana obor. Dialah yang mendatangkan kelaparan atas orang Israel dan karena geramnya, jumlah mereka dijadikannya sedikit. Atas firman Tuhan langit dikunci olehnya, dan api diturunkannya sampai tiga kali. Betapa mulialah engkau, hai Elia, dengan…

Read More »