Tag Archives : #SeninBiasaPekanII

Senin, 15 Januari 2024 – Hari Biasa Pekan II


      AUDIO RESI: ANTIFON PEMBUKA: Mazmur 66:4 Hendaklah seluruh bumi menyembah Engkau, Dan bermadah serta melagukan mazmur bagi-Mu, Allah mahaluhur. PENGANTAR:   Allah kita adalah Allah yang cemburu. Ia menuntut pengabdian dan kepatuhan utuh. Orang yang suka setengah-setengah dan berkompromi tidak berkenan di hati-Nya. Sikap demikian tak dapat dimaafkan dengan kurban dan ibadat, yang serba munafik. Sama halnya dengan…

Read More »

Senin, 16 Januari 2023 – Hari Biasa Pekan II


    AUDIO RESI: ANTIFON PEMBUKA – Mazmur 110:4⁣ Tuhan telah bersumpah dan tidak menyesal, “Engkaulah imam seperti Melkisedek untuk selamanya⁣ PENGANTAR⁣:  Orang yang kita kagumi menarik kita ke arah yang benar. Yesuslah orang semacam itu. Ia mendampingi kita sampai pada saat-saat yang paling sulit. Sekalipun kehadiran-Nya tidak tampak namun la tetap mendorong dan menjiwai kita. Apa yang telah dicapai-Nya…

Read More »