Tag Archives : #Lukas 16:9-15

Sabtu, 11 November 2023 – Peringatan Wajib St. Martinus dari Tours, Uskup


      AUDIO RESI: ANTIFON PEMBUKA – 1Sam 2:35 Tuhan bersabda, “Seorang imam akan Kuangkat bagi-Ku. Ia setia pada-Ku dan bertindak menurut maksud dan keinginan-Ku.” PENGANTAR: Pada suatu perjalanan militer Martinus membagi mantolnya dengan seorang pengemis untuk menyelamatkan dia dari mati kedinginan. Mantol itu menjadi symbol amal kasih yang nyata. “Berani membagikan kepada sesama apa yang kauperlukan sendiri”. Ketika…

Read More »

Sabtu, 05 November 2022 – Hari Biasa Pekan XXXI


      AUDIO RESI: ANTIFON PEMBUKA – Mazmur 112:5-6 Orang baik menaruh belas kasih dan memberi pinjaman, ia melakukan segala urusan dengan semestinya. Orang jujur tidak pernah goyah dan akan dikenang selama-lamanya. PENGANTAR: Setiap orang peka terhadap perhatian-perhatian kecil. Paulus pun bergembira atas perhatian jemaat Filipi. Tetapi ditambahkannya segera bahwa ia tidak bermaksud mencari perhatian itu, sebab ia telah…

Read More »

Sabtu, 06 November 2021 – Hari Biasa Pekan XXXI


        AUDIO RESI: ANTIFON PEMBUKA – Roma 16:25 Terpujilah Allah yang berkuasa meneguhkan kalian menurut Injil yang kumaklumkan dan sesuai pewartaan Yesus Kristus. PENGANTAR: Jika kita tidak jujur dalam mengelola milik orang lain, siapa yang akan mempercayakan harta sejati kepadamu? Kejujuran yang dituntut dari kita ialah pengelolaan milik Tuhan. ‘Segala milik-ku. adalah milikmu, dan segala milikmu adalah…

Read More »