Tag Archives : #Markus 9:30-37

Selasa, 21 Mei 2024 – Hari Biasa Pekan XVII


      AUDIO RESI: ANTIFON PEMBUKA – Mazmur 55:23 Serahkanlah bebanmu kepada Tuhan, maka Ia akan menopang engkau. Tidak untuk selamanya dibiarkan-Nya orang benar goyah. PENGANTAR:  Sekalipun kita telah menjadi pengikut Kristus, namun kita tidak dibebaskan dari nafsu iri hati dan kuasa. Para murid Yesus pun pernah mendapat teguran. Seorang anak dijadikan contoh. Juga umat kristiani permulaan menghadapi kesulitan…

Read More »

Selasa, 21 Februari 2023 – Hari Biasa Pekan VII


      AUDIO RESI: ANTIFON PEMBUKA – Mazmur 37:5.4 Percayakanlah hidupmu kepada Tuhan dan bergembiralah karena Tuhan, maka Ia akan memenuhi keinginan hatimu. PENGANTAR: Apa yang disarankan para bijak dari zaman sebelum Kristus akan diperdalam dan dilengkapi. Orang yang ingin menjadi yang pertama, harus menjadi pelayan semua orang. Para bijak meminta kebijakan pribadi. Yesus mengungguli pendapat itu. Ia tidak…

Read More »

RENA Minggu, 19 September 2021 – Minggu Biasa XXV


    AUDIO RENA: Inspirasi dari Bacaan hari ini:  BACAAN INJIL: Inilah Injil Yesus Kristus menurut Markus 9:30-37 “Anak Manusia akan diserahkan …. Jika seseorang ingin menjadi yang terdahulu, hendaklah ia menjadi pelayan dari semuanya.” Setelah Yesus dimuliakan di atas gunung, Ia dan murid-murid-Nya melintas di Galilea. Yesus tidak mau hal itu diketahui orang, sebab Ia sedang mengajar murid-murid-Nya. Ia…

Read More »

Minggu, 19 September 2021 – Hari Minggu Biasa XXV


    AUDIO RESI: ANTIFON PEMBUKA: Akulah keselamatan umat, Sabda Tuhan. Aku akan mendengarkan seruannya dalam segala kesulitan. Aku akan tetap menjadi Tuhan mereka sepanjang masa. PENGANTAR: Nafsu mementingkan diri sendiri merupakan sumber iri hati dan permusuhan. Perilaku inilah yang membuat manusia melupakan Allah. Padahal Allah telah rela mengosongkan diri-Nya demi keselamatan mereka. Untuk itu orang perlu memerhatikan apa yang…

Read More »