Minggu, 20 September 2020 – Hari Minggu Biasa XXV
ANTIFON PEMBUKA Tuhan bersabda, “Akulah penyelamat umat. Aku akan mendengarkan seruannya dalam segala kesulitan. Aku akan tetap menjadi Tuhan sepanjang masa.” PENGANTAR Manusia sering mengukur kebaikan orang dengan tata ukuran dunia, bahkan menggunakan ukuran yang bersifat ekonomis. Namun, Allah mengukur keberhasilan orang atas dasar kasih-Nya karena kepedulian dan kemurahan hati. Allah sungguh tidak mengenal batas. Ia selalu mencari…